R & D Formulator Kosmetik

PT. Atcoz Global Sentosa

Deskripsi Lowongan

KUALIFIKASI
  • Minimal 2 tahun dibidang industri
  • R&D Kosmetik & berpengalaman formulasi
  • Skincare, Haircare, Bodycare, Decorative, Babycare, PKRT, dan Parfume
  • Minimal SMK,D3 atau S1 Farmasi/kimia
  • Memiliki pengetahuan dasar tentang bahan kimia & analisa yang kuat akurat
  • Memahami prosedur pengembangan formulasi kosmetika, Bahan baku & regulasi kosmetika
  • Memiliki pemahaman mengenai CPKB dan Proses Registrasi/pendaftaran
  • BPOM, Halal,Legalitas Produk & ISO 9001
  • Jujur, teliti, pekerja keras, berkepribadian baik, Management time & bertanggung jawab
  • Mampu bekerja secara kelompok maupun individu, dibawah tekanan dan deadline
  • Paham dalam berbahasa Inggris
  • Bersedia Ditempatkan lokasi Di PIK 2, & Sekitarnya

TANGGUNG JAWAB PEKERJAAN
  • Menyusun, mengembangkan formulasi produk kosmetik yang aman dan berkualitas untuk produk existing maupun inovasi produk baru.
  • Meracik atau membuat produk kosmetik.
  • Melakukan riset produk serta riset pasar untuk keperluan pengembangan R&D.
  • Melakukan pengujian yang diperlukan terkait dengan formula yang dikerjakan.
  • Melakukan uji stabilitas serta kompatibilitas produk.
  • Menyusun dokumen informasi produk maupun dokumen pengolahan.

Kemampuan yang dibutuhkan

Kemampuan KomunikasiMicrosoft OfficeMeneliti

Lowongan Terkait

Tidak ada pekerjaan terkait tersedia.

Detail Lowongan

Lokasi
Kab. Tangerang, Banten, Indonesia
Jenis
Kontrak
Shift
Tidak Bergiliran
Lowongan Tersedia
1
Pengalaman
Tingkat Senior
Jenis Kelamin
Tidak Ada Preferensi
Gelar
Diploma
Lamar Sebelum
Oct 20, 2024
Bahasa
English
Indonesia
Benefit
Gaji, Insentif, Jenjang Karir, Tunjangan, Bonus Tahunan

Kami menggunakan cookie untuk meningkatkan pengalaman penelusuran Anda, iklan atau konten yang dipersonalisasi server, dan menganalisis lalu lintas kami.