PT. Mulia Rentalindo Persada (MRP)

Konstruksi/Semen/Metal
Jakarta Utara (DKI Jakarta)

Tentang Perusahaan

PT. Mulia Rentalindo Persada berdiri pada tahun 2017 sebagai perusahaan yang bergerak di bidang jasa persewaan alat berat guna mendukung berbagai kegiatan proyek di Indonesia. PT. Mulia Rentalindo Persada telah dipercaya oleh beberapa perusahaan berskala nasional dan internasional untuk melakukan pekerjaan dengan handal dan profesional.
 
Visi
Menjadi perusahaan penyewaan alat berat yang profesional dan dapat dipercaya dengan mengutamakan kualitas dan pelayanan sehingga menjadi pilihan utama customer.
 
Misi
Selalu mengutamakan keselamatan kerja.
Memberikan pelayanan terbaik bagi customer akan kebutuhan alat berat.
Meningkatkan hubungan kinerja yang baik dan menghasilkan produktivitas kerja.

Lowongan Saat Ini

Detail Perusahaan

Email Terverifikasi
Ya
Total Karyawan
1001-1500
Total Kantor
Didirikan pada
Lowongan Saat Ini
0
Industri
Konstruksi/Semen/Metal
Jenis Kepemilikan

Kami menggunakan cookie untuk meningkatkan pengalaman penelusuran Anda, iklan atau konten yang dipersonalisasi server, dan menganalisis lalu lintas kami.